Selasa

Asas Demokrasi

Kewenangan di bidang politik,misalnya mempunyai hak untuk memilih dan dipilih,mendirikan dan memasuki suatu social polik,dan ikut serta dalam pemerintahan.

*kewenangan di bidang pendidikan,misalnya mempunyai hak untuk memperoleh pendidikan,hak untuk mengembangkan karir pendidikandan hak untuk mendirikan lembaga pendidikan swasta.

*kewenangan di bidang ekonomi,misalnya setiap warga Negara mempunyai hak untuk memperoleh pekerjaan.
*kewenangan dibidang social budaya,misalnya setiap warga Negara Indonesia mempunyai hak untuk mendapat pelayanan social,kesehatan,pendidikan,penerangan,mengembangkan bahasa,adapt istiadat dan budaya daerah masing-masing.

Demokrasi yang di kenal di Indonesia adalah Demokrasi pancasila yang bersumber pada nilai-nilai pancasila.

0 komentar: